in ,

Pemprov DKI Bebaskan PBB untuk NJOP di Bawah Rp 2 M

2. Kebijakan pembayaran PBB 2022

a. Keringanan pokok pajak dan penghapusan sanksi administrasi

Tahun pajak 2022:

  • Diberikan potongan 15 persen apabila membayar pada bulan Juni – Agustus 2022.
  • Diberikan potongan 10 persen apabila membayar pada bulan September – Oktober 2022.
  • Diberikan potongan 5 persen apabila membayar pada bulan November 2022.
  • Sanksi dihapus 100 persen untuk pembayaran 1 bulan setelah jatuh tempo.

Tahun pajak 2013-2021:

  • Diberikan potongan 10 persen apabila membayar pada bulan Juni – Oktober 2022.
  • Diberikan potongan 5 persen apabila membayar pada bulan November – Desember 2022.
  • Sanksi dihapus 100 persen.

b, Angsuran pokok pajak dan penghapusan sanksi administrasi untuk Wajib Pajak dengan ketetapan PBB di atas Rp 100 juta.

Baca Juga  DJP: Pengajuan Perpanjangan Waktu Pelaporan SPT Badan Bisa Secara “On-line”

Tahun pajak 2022:

  • Diberikan potongan 15 persen apabila membayar pada bulan Juni – Agustus 2022.
  • Diberikan potongan 10 persen apabila membayar pada bulan September – Oktober 2022.
  • Diberikan potongan 5 persen apabila membayar pada bulan November 2022.
  • Sanksi dihapus 100 persen untuk pembayaran 1 bulan setelah jatuh tempo.

Tahun pajak 2013-2021:

  • Diberikan potongan 10 persen apabila membayar pada bulan Juni – Oktober 2022.
  • Diberikan potongan 5 persen apabila membayar pada bulan November – Desember 2022.
  • Sanksi dihapus 100 persen.

Sejalan dengan transformasi digital pembayaran pajak, SPPT PBB-P2 tahun 2022 dapat diperoleh masyarakat DKI Jakarta secara elektronik melalui e-SPPT pajak on-line di halaman https://pajakonline.jakarta.go.id/esppt.

Baca Juga  DJP dan Singapura Bertukar Pengalaman Pengelolaan “Contact Center” Layanan Perpajakan 

Ditulis oleh

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *