in ,

Bank Digital Mana Tawarkan Bunga Tabungan Lebih Tinggi?

4. PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP)

Bank MNC menawarkan rate deposito sebesar 4 persen. Bank ini menargetkan DPK sebesar Rp 9,5 triliun, dana murah mencapai Rp 1,4 triliun, dan deposito Rp 7,1 triliun di tahun 2021.

Sekretaris Perusahaan Bank MNC Heru Sulistiadhi menjelaskan, strategi yang dilakukan dalam menghimpun DPK adalah fokus meningkatkan dana murah dengan meluncurkan program seperti Tabungan Dahsyat, Tabungan Motion, serta meningkatkan fitur-fitur di MotionBanking.

“Bank MNC terus memperluas ekosistem digitalnya yang diharapkan akan mendorong basis nasabah ke depan. Ekosistem dikembangkan dengan dukungan MNC Group baik di sektor keuangan maupun non-keuangan,” kata Heru.

Hingga saat ini, Bank MNC sudah menggandeng Atome, Kredit Pintar, Jasamarga, Visa, XL Axiata dan lain-lain.

Baca Juga  Uang THR Buat Investasi? Kenali Instrumen Reksa Dana Terbuka

Ditulis oleh

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

-1 Points
Upvote Downvote

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *