in ,

Sinergi Menparekraf Jadikan Medan The Kitchen of Asia

Terkait kawasan Kesawan yang akan disulap menjadi pusat kuliner Asia, Bobby menerangkan Kesawan merupakan salah satu kawasan kota tua di Medan. Di kawasan tersebut masih banyak warisan cagar budaya dengan arsitektur indah berdiri. Tidak hanya itu saja, pembenahannya pun akan dipadu dengan branding kuliner Medan yang sudah terkenal, bukan hanya kuliner asli Sumatera Utara dan Indonesia saja, namun kuliner Asia juga termasuk.

Oleh karena itu, Bobby memastikan pemerintah daerah tidak akan mengubah bangunan yang sudah ada untuk pengembangan kawasan tersebut. “Untuk itu, kawasan Kesawan harus betul-betul dikembangkan, bukan diubah. Kita kembalikan ke belakang yang artinya kita kembalikan bangunan-bangunan di sini yang memiliki cerita masing-masing sehingga menambah cita rasa tersendiri,” pungkasnya.

Baca Juga  Cara Penting Identifikasi dan Lapor Penipuan Digital

Ditulis oleh

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *