in ,

Jokowi Ajak Anak Muda Kembangkan Ekonomi Digital

Ia mengingatkan pentingnya mengubah paradigma, khususnya di kalangan anak muda. Paradigma yang sebelumnya pasif menunggu datangnya perubahan, menjadi pihak yang menciptakan perubahan.

“Anak-anak muda justru yang kita inginkan ini yang harus bisa menciptakan perubahan. Hal ini untuk membawa negara kita lebih maju, sejahtera dan makmur. Jangan puas pada pencapaian yang ada. Harus siap dengan perubahan,” kata Jokowi.

Dalam acara ini hadir pula sejumlah narasumber lain, di antaranya Co-Founder Think Policy Society dan Environmental Economist Andhyta F. Utami; CEO Nusantics Sharlini Eriza;  Komisaris Fishery, Halodoc, dan Kitabisa.com Aldi Haryopratomo; serta Founder Zenius Education Sabda PS. Para narasumber berbincang seputar isu pembangunan bangsa, mulai dari SDM, masalah kesehatan, ekonomi digital, serta ekonomi hijau di Indonesia.

Baca Juga  Jokowi Apresiasi BRI dalam Pengembangan UMKM

Ditulis oleh

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *