in ,

DAC Ajak Seniman Berkarya Lewat NFT di Relictum

Ia mengklaim, platform Relictum NFT berbasis teknologi blockchain 5.0 Relictum.io pertama di dunia didukung 10 miliar genesis token (GTN) dan 50 persen atau sebanyak 5 miliar GTN dapat dimiliki oleh para investor aset digital melalui private sale.

“Saat ini telah terjual 1,9 miliar GTN. Para pemilik GTN mendapat keuntungan ganda, yaitu dari kenaikan nilai aset digital cryptocurrency GTN dan royalti bagi hasil dua kali sebulan,” kata Sulistya.

Seperti diketahui, popularitas NFT dikarenakan aset ini menawarkan keuntungan yang besar bagi para seniman, kreator, musisi, atau influencer dari investor yang bersedia membeli aset digital mereka. Di Indonesia, tren NFT semakin memuncak sejak viralnya NFT buatan seorang pemuda asal Surakarta, yakni Sultan Gustaf Al Ghozali. Melalui akun bernama Ghozali Everyday, mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Prodi Animasi D-4 Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) Semarang ini berhasil meraup penjualan total sebesar Rp 13,8 miliar di OpenSea.

Baca Juga  Tunjukkan Kompetensimu, Berikut “Tips” Tingkatkan Rasa Percaya Diri di Kantor

Ditulis oleh

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *