in ,

Menperin: Realisasi Investasi Industri Naik 29 Persen

Selanjutnya, investasi industri karet dan plastik Rp 3,2 triliun (765 proyek), industri tekstil Rp 1,1 triliun (614 proyek), industri kendaraan bermotor dan alat transportasi lain Rp 678 miliar (270 proyek), industri kayu Rp 404 miliar (516 proyek), industri barang dari kulit dan alas kaki Rp 143 miliar (101 proyek), industri mesin, elektronik, instrumen kedokteran, peralatan listrik, presisi, optik, dan jam Rp 130 miliar (471 proyek), serta industri lainnya Rp 546 miliar (804 proyek).

Sementara itu, sumbangsih nilai PMA sektor industri terutama berasal dari investasi industri logam dasar, barang logam, bukan mesin dan peralatannya sebesar 3,4 miliar dollar AS (550 proyek), industri makanan 1,5 miliar dollar AS (1.216 proyek), industri kendaraan bermotor dan alat transportasi lain 961,2 juta dollar AS (624 proyek), industri kimia dan farmasi 818,2 juta dollar AS (779 proyek), serta industri mesin, elektronik, instrumen kedokteran, peralatan listrik, presisi, optik, dan jam 371,4 juta dollar AS (677 proyek).

Baca Juga  Keuntungan dan Risiko Investasi pada Deposito Valas

Berikutnya, investasi industri kertas dan percetakan 246,8 juta dollar AS (239 proyek), industri mineral nonlogam 220,2 juta dollar AS (161 proyek), industri barang dari kulit dan alas kaki 187,5 juta dollar AS (200 proyek), industri tekstil 163,1 juta dollar AS (560 proyek), industri karet dan plastik 158,7 juta dollar AS (527 proyek), industri kayu 28,2 juta dollar AS (231 proyek), serta industri lainnya 141 juta dollar AS (520 proyek).

Ditulis oleh

Baca Juga  Zakat Fitrah: Besaran dan Cara Bayar Lewat Aplikasi BCA

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *